Showing posts from 2013

HAKEKAT BELAJAR DAN PEMBELAJARAN

Hakekat  Belajar Menurut Slavin dalam Catharina Tri Anni (2004), belajar merupakan proses perolehan kemampuan yang berasal dari pengalaman. Menurut Gagne dalam Catharina Tri Anni (2004), belajar merupakan sebuah sistem yang didalamnya terda…

Noeroel
1

TEORI BELAJAR HUMANISTIK

Menurut teori humanistik, proses belajar harus dimulai dan ditujukan untuk kepentingan memanusiakan manusia itu sendiri. Oleh sebab itu, teori belajar humanistik sifatnya lebih abstrak dan lebih mendekati bidang kajian filsafat, teori kepribadi…

Noeroel

TEORI BELAJAR KONSTRUKTIVISTIK

Konstruktivistik merupakan metode pembelajaran yang lebih menekankan pada proses dan kebebasan dalam menggali pengetahuan serta upaya dalam mengkonstruksi pengalaman atau dengan kata lain teori ini memberikan keaktifan terhadap siswa untuk bela…

Noeroel

TEORI BELAJAR BEHAVIORISTIK

T eori behavioristik berasumsi bahwa belajar adalah perubahan tingkah laku sebagai akibat adanya interaksi antara stimulus (rangsangan) dan respon (tanggapan). Dengan kata lain, belajar merupakan bentuk perubahan yang dialami siswa dalam ha…

Noeroel
1

MINAT BELAJAR SISWA

1.       Pengertian Minat Belajar Minat merupakan suatu keadaan di mana seseorang mempunyai perhatian terhadap sesuatu dan disertai keiinginan untuk mengetahui dan mempelajari maupun membuktikannya lebih lanjut. Minat timbul karena adanya…

Noeroel
4

PENDEKATAN ILMIAH DALAM PEMBELAJARAN (PENDEKATAN SCIENTIFIC)

A.     Esensi Pendekatan Ilmiah Proses p embelajaran dapat dipadankan dengan suatu proses ilmiah. Karena itu Kurikulum 2013 mengamanatkan esensi pendekatan ilmiah dalam pembelajaran. Pendekatan ilmiah diyakini sebagai titian emas perkembang…

Noeroel
2
Load More
That is All